Minggu, 01 Juli 2012

Hijab stylish : rainbow and choco orange

Assalamualaikum fazgalz...
Kali ini saya menjadi fashion hijab stylish untuk sahabat selamaaaaanya a.k.a BFF = best friends forever, Bhella. Acara syukuran rumah yang baru. Dia meminta saya untuk datang menjadi MUA (make up artist) dan hijab stylishnya.
Ketika Bhella bercermin melihat hasilnya " Waaahhh puas banget sama hasilnya, suka banget" *sambil muka kegirangan dan muji diri sendiri kalo cantik. Sebelum pamitan pulang Bhella terus mengutarakan rasa senangnya, dia sangat menyukai model hijab yang dia pakai hari ini, dia bilang kalo modelnya ga bikin ribet dan nyaman, sekalipun dia geleng-geleng kepala, hehee !!!
Bhella belum menggunakan kerudung dalam kesehariannya, semoga secepatnya bisa memantapkan hatinya ya untuk mengenakan kerudung, Amin.
Enjoy it ladiess...
Semoga bisa menjadi pilihan dalam gaya berhijabmu ya dearrrr !!!












See you on my next post...
_xoxo_

Salam,

fazgallery by ida


*gambar dilindungi hak cipta







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

terimakasih komentarnya

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...